Unmuhbarru.ac.id, Barru – Universitas Muhammadiyah Barru (Unmuh Barru) akan melakanakan Seminar Nasional Peneliti Belia, bekerja sama dengan Center for Young Scientists, Indonesia. Kegiatan Seminar Nasional akan dilaksanakan Jumat, 9 Februari 2024, Pukul 14.00-15.30 wita (Denpasar/Makassar).
Home
Uncategorized
Seminar Nasional Peneliti Belia, Kerjasama Unmuh Barru Bersama CYS Indonesia